Halo sobat IndoDesa, kali ini Kami akan mengulas 4 Tema Premiun OpenSID terbaik sejak tahun 2020 hingga 2023.
Aplikasi OpenSID versi 22.07 dan 22.08 pada dasarnya menyediakan 2 tema bawaan (standar) yakni Tema Natra dan Klasik.
Pada rilis versi 22.10 ke atas kini tema bawaannya klasik berubah menjadi Esensi
Namun demikian, Dari kurang lebih 13ribu pengguna OpenSID, pada umumnya menggunakan Tema Premiun (berbayar) untuk Web Desa mereka.
Kehadiran Tema-tema ini tentu mempermudah Anda dalam mempercantik tampilan.
Mungkin sedikit kebingungan dalam memilih, mana tema terbaik yang menarik bagi Anda.
Tenang, kami sudah merangkum beberapa tema gratis dan premiun OpenSID yang bisa Anda pilih.
Daftar tema yang keren rekomendasi Kami juga menawarkan fitur yang berbeda-beda.
Selain itu, Kami menjelaskan fitur unggulan dan keunikan masing-masing tema.
Nah, berikut 4 tema premiun OpenSID terbaik untuk website Anda. Selamat membaca!
Daftar tema gratis OpenSID di bawah ini dipilih berdasarkan beberapa kriteria.
Tema-tema ini memiliki fitur dan fungsionalitas yang beragam.
Tema Natra merupakan tema yang paling populer bagi pencinta CMS OpenSID.
Natra dikembangkan oleh komunitas OpenSID untuk digunakan sebagai mestinya dalam rangka membantu pemerintah desa menuju desa digital.
Natra merupakan pemenang Sayembara Tema Web OpenSID pada tahun 2019
Meskipun tergolong gratis, tema ini ramah pengguna dan ramah tampilan semua gadget ( responsive).
Selain Natra, tema standart bawaan OpenSID lainnya adalah Hakadewa.
Hakadewa juga ramah pengguna dan responsive serta tergolong ringan.
Cosmo merupakan tema atau tampilan modul web dari aplikasi OpenSID yang minimalis dan responsif.
Tema cosmo 2.1 Beta adalah hasil rebranding sekaligus penerus dari tema Cosmos.
Tema Klasik tidak responsive sehingga kurang yang menggunakannya.
Alasannya, pengunjung website saat ini pada umumnya menggunakan perangkat mobile.
Tentu wajib menggunakan tema OpenSID yang fully-responsive agar memudahkan pengguna HP mengakses website desa.
Klasik tergolong tema standart bawaan opensid versi awal.
Hasil penelusuran Indo Desa menggunakan Google Search, Aplikasi Telegram dan Facebook , terdapat 4 tema Premiun OpenSID terbaik yakni DeNatra, DeNava Silir dan Batuah. Semua tema ini dijual dengan harga Rp 250.000 per License.
Berikut ulasan singkatnya.
DeNatra tergolong tema OpenSID Premiun terpopuler di Indonesia.
Kelebihan tema ini adalah Responsive, ringan diakses serta perpaduan warna gradient ungu-pink membuat tampilan tema ini tampak elegan.
DeNatra terus melakukan update untuk menyesuaikan aplikasi OpenSID terkini.
Selain itu, mudah disesuaikan oleh pengguna seperti mengedit CSS, mengatur layout full atau kotak.
Sejak Juni tahun 2020 hingga Oktober 2022, Tema DeNatra terinstal kurang lebih 1.200 website desa.
Ini salah satu indikator kalau Denatra menjadi tema terpavorit untuk kalangan pencinta OpenSID.
DeNava merupakan salah tema premiun terbaru untuk aplikasi OpenSID.
Selain Responsive, ringan diakses, DeNava juga tampak simple dan Elegan.
Seperti dengan DeNatra, DeNava juga terus melakukan update untuk menyesuaikan aplikasi OpenSID terkini.
DeNava pertama kali launching pada awal Agustus 2022.
Hanya dalam beberapa hari, Kini penggunananya sudah mencapai 20 Desa.
Ini salah satu indikator kalau Denatra menjadi tema terpavorit untuk kalangan pencinta OpenSID.
Selain DeNatra dan DeNava, Tema Premiun Opensid terbaik lainnya adalah Tema Silir. Ini bisa menjadi pilihan terbaik bagi web desa ANda.
Ciri khas Silir adalah Opsi Warna dan Banner Shorcut Link pada halaman depan.
Tidak berbeda dengan keunggulan Tema Premiun OpenSID lainnya, Silir juga responsive, ringan dan desainnya modern.
Selain itu, Developer Silir juga terus melakukan pengembangan fitur dan menyesuaikan aplikasi OpenSID terkini.
Tertarik dengan Tema Silir ? , Anda bisa mendapatkannya di website Toko Tema OpenSID
Akhir tahun 2021 terdapat tambahan Tema Premiun OpenSID terbaik lainnya yakni Tema Batuah. Ciri Khas tema ini adalah desain widget animasi seperti Statistik Penduduk, Galeri dan Layanan Mandiri.
Batuah bisa running pada OpenSID Umum, Premiun dan bahkan pada localhost seperti Xampp dan lainnya.
Harga tema ini sama dengan tema lainnya yaitu 250Ribu per domain. Apabila Anda ingin informasi lebih atau ingin membeli Tema Batuah, Silahkjan Anda kunjungi halaman https://temaopensid.com/batuah
Namanya premiun alias berbayar pasti ada keunggulannya dari Tema Bawaan. Berikut beberapa keunggulan Tema Premiun yang sempat Kami rangkum :
Baca Artikel : Cara Membeli Tema Premiun OpenSID
This website uses cookies.